Evaluasi User Experience dalam meningkatkan Traffic Website

User Experience merupakan salah satu faktor utama yang dapat menentukan apakah pengguna/user akan merasa nyaman, puas, dan kembali mengunjungi suatu website.

Evaluasi Experience Student Blogs Telkom University

  1. Desain Visual
    – Tata letak masih statis & kurang eye-catching.
    – Tidak ada elemen visual yang dapat memperkaya pengalaman pengguna.
  2. Interaksi & Responsivitas
    – Tidak ada penjelasan fitur/ manfaat website di halaman awal.
    – Memungkinkan pengguna baru kebingungan mengenai fungsi utama situs.
  3. Navigasi
    – Navigasi utama cukup fungsional, tetapi beberapa link kurang interaktif dan responsif.
    – Fokus utama pada login.
  4. Performa website
    Loading speed yang lambat.
    – Tidak semua fitur mudah ditemukan.

Upaya Meningkatkan Traffic Website Student Blogs Telkom University

  1. Buat desain lebih interaktif dengan animasi ringan dan UI modern.
  2. Gunakan warna dan font yang lebih kontras dan menarik, terutama pada tombol penting seperti My Sites, dashboard, login, dll.
  3. Tipografi yang modern dan mudah dibaca.
  4. Pastikan tampilan dan tata letak/layout rapi.
  5. Integrasikan tombol share ke media sosial.
  6. Tambahkan notifikasi atau pop-up informatif yang tidak mengganggu (dalam website).
  7. Optimalkan tampilan di semua perangkat.
  8. Tambahkan ikon FAQ.
  9. Pastikan informasi mudah diakses dan tidak tersembunyi dalam struktur situs yang kompleks.
  10. Tingkatkan server/gunakan caching agar loading website lebih cepat.
  11. Optimasi skrip.
Infografis Evaluasi User Experience

Link Infografis (PDF): https://drive.google.com/file/d/1INGODdmhnj23ePo6l96Q_uDNCGJXHVx1/view?usp=sharing

Link Infografis (JPG): https://drive.google.com/file/d/1ptE9Ne5yNrHr4MxvjMYepJoSDDjwfYiN/view?usp=sharing


Comments

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *